Bahasa Inggris Akar dan Kata Turunannya

Banyak yang menanyakan kata "akar" dan turunannya dalam bahasa Inggris. Terbukti pada data di blog saya, search query nya "apa bahasa Inggrisnya akar?".

Oleh karena itu, saya tuliskan di postingan ini mengenai bahasa Inggris dari kata akar dan turunannya, contoh kalimatnya dalam bahasa Inggris beserta artinya.

contoh kalimat akar dalam bahasa inggris dan artinya


Bahasa Inggris dari kata akar

* Akar bahasa Inggrisnya = root.

* Akar kata = root of the word.

* Akar terapung = floating root.

* Akar gantung = aerial root.

* Akar gigi = root of the tooth.

* Akar melata = creeping root.

* Akar menempel/melibat = clinging root.

* Akar melilit = wrap-around root.

* Akar napas = air root.

* Akar rambut = hair follicle.

* Akar serabut = adventitious root.

* Akar tunggang = large straight root.

* Akar tunjang = above-ground root.

* Akar bilangan = root (istilah matematika).

* Akar pangkat dua bahasa Inggrisnya = square root.

* Akar pangkat tiga bahasa Inggrisnya = cube root.

Contoh kalimat:

- Kebiasaan buruk adalah akar dari segala kejahatan.
Bahasa Inggrisnya = Bad habit is the root of all evil.

- 6 adalah akar pangkat dua dari 36.
Bahasa Inggrisnya = 6 is the square root of 36.

Bahasa Inggrisnya berakar

* Berakar = root in; take root

Contoh kalimat:
Kebiasaan itu berakar pada ajaran orang-tua.
That habit is rooted in a teaching of parent.

Bibit itu mulai berakar.
The seed begins to take root.

Bahasa Inggrisnya mengakar


* Bahasa Inggris mengakar =  take root.

Contoh kalimat:
Petuahnya sangat mengakar dalam hidup kesehariannya.
His advice became deeply take root in her daily life.



Komentar

Postingan populer dari blog ini

Contoh Ekspresi Asking For Approval - minta persetujuan dalam bahasa Inggris

Contoh Kalimat Inverted Subject and Verb

Contoh Ekspresi Advice dan Suggestion